1. Jurnal [Kembali]
3. Rangkaian Simulasi [Kembali]
4. Prinsip Kerja Rangkaian
[Kembali]
Pada rangkaian percobaan menggunakan IC 74LS47 yang memiliki :
Pin A, B, C, D sebagai inputan.
Pin BI/RBO (Ripple blanking Output) sebagai menahan data output (disable output), pin RBO ini akan aktif jika diberikan logika Low. Sehingga seluruh pin output akan berlogika High, dan seven segment tidak aktif.
Pin RBI (Ripple Blanking Input) sebagai menahan data input (disable input), pin RBI akan aktif jika diberi logika low. Sehingga seluruh pin output akan berlogika High, dan seven segment tidak aktif.
Pin LT (Lamp Test) sebagai mengaktifkan semua output menjadi aktif low, sehingga semua led pada seven segmen menyala dan menampilkan angka 8. Pin LT akan aktif jika diberi logika low. Pin ini juga digunakan untuk mengetes kondisi LED pada seven segment.
Pin QA, QB, QC, QD, QE, QF, QG sebagai output.
Lalu terdapat 7Segmen anoda yang sebagai display.
Untuk menampilkan sesuatu pada 7segmen, maka kita dapat melihat tabel kebenaran IC 74LS47 pada datasheet.
6. Analisa [Kembali]
1. Analisa pengaruh lt, rbo, rbi
# LT berpengaruh sebagai lamp test yaitu mengetes LED pada 7 Segment
# RBO berpengaruh untuk mematikan output, jadi jika RBO aktif, 7 segment tidak menyala (tidak menampilkan sesuatu.
# Dari hasil percobaan, RBI tidak berpengaruh terhadap hasil percobaan atau pada 7segmen.
2. Analisa pengaruh bcd decoder to seven segment pada rangkaian
BCD decoder berpengaruh pada 7 segmen. Dikarenakan pada 7 segmen memiliki input sebanyak 7. Jadi BCD decoder dapat membantu memberikan input sebanyak 7 dari bilangan biner yang hanya 4 bit.
7. Link Download [Kembali]
No comments:
Post a Comment